Entah berapa lama ini akan bertahan
Betapa banyak asam yang kutelan
Namun aku tak jua jera
Entah sampai kapan aku merindu
Padamu yang kini mengakar subur dalam hatiku
Entah sampai kapan aku memanja
Padamu yang jauh dari pandang mata
Aku tak tahu
Entah sampai kapan aku akan tahu
Atau aku tidak ingin tahu
Entahlah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar